Analisis Pertumbuhan Ekonomi Sektor Basis Dan Non-Basis Di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2018-2021

  • Eni Febriyanti Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin
  • Hansen Rusliani Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin
  • Ahmad Syukron Prasaja Universitas Islam Negeri Sultan Thaha Saifuddin
Keywords: Loqationt Quotient, PDRB, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi

Abstract

Pertumbuhan ekonomi merupakan kondisi alamiah yang menunjukkan keberhasilan suatu daerah dalam melaksanakan pembangunan ekonomi daerah. Perkembangan sektor ekonomi daerah tidak terlepas dari basis sektor-sektor yang mempengaruhi sektor ekonomi daerah. Keberhasilan suatu daerah dalam mendukung kesejahteraan masyarakatnya dapat diukur dari meningkatnya pertumbuhan sektor ekonomi daerah. Pertumbuhan ekonomi yang dilakukan di suatu daerah dan prosesnya akan saling berkaitan yang selanjutnya akan berlangsung terus menerus setiap tahunnya, yang merupakan syarat terpenting bagi keberlangsungan pembangunan ekonomi daerah. Jenis penelitian yang digunakan peneliti dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kuantitatif yang menitikberatkan pada pengujian data dimana pembahasan dalam penelitian ini bergantung pada hasil yang akan diperoleh dari estimasi data yang digunakan peneliti. objek penelitian adalah perekonomian di Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Penelitian ini menggunakan data sekunder dan juga time series. data diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS) dengan cara dokumentasi dan observasi. Adapun dari hasil penelitian tidak terdapat sektor basis dalam penggunaan pendekatan Location Quotient, dalam perhitungan menghasilkan tiga sektor potensial yaitu sektor Pertambangan dan Penggalian, sektor Industri Pengolahan dan sektor Jasa Perusahaan.

References

Indonesia, Dapartemen Agama Republik. Al-Qur’an dan Terjemahannya. PT. Syaamil Cipta Media, 2005.
Indonesia, Republik. Undang-Undang (UU) No 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, 2004.
——— . Undang-Undang (UU) No.32 Tahun 2004 Tentang Pemerintah Daerah dan pemberlakuan, 2004.
——— . Undang-Undang (UU) No.33 Tahun 2004 Tentang Perimbangan Keuangan Antara Pusat dan Pemerintah Daerah, 2004.
BUKU
Arsyad, Lincolin. Ekonomi Pembangunan. 5 ed. Yogyakarta: UPP STIM YKPN, 2010.
———. Pengantar Perencanaan Pembangunan Ekonomi Daerah. Yogyakarta: BPFE, 2002.
Beik, Irfan Syauqi, dan Laily Dwi Arsyianti. Ekonomi Pembangunan Syariah. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2016.
Djojohadikusumo, Sumitro. Perkembangan Pemikiran Ekonomi : Dasar Teori Pertumbuhan dan Ekonomi Pembangunan. 1 ed. Jakarta: Pusat LP3ES, 1994.
Hasan, Muhammad, dan Muhammad Aziz. Pembangunan Ekonomi dan Pemberdayaan Masyarakat : Strategi Pembangunan Manusia Dalam Perspektif Ekonomi Lokal. 2 ed. CV. Nurlina, Pustaka Taman Ilmu, 2018.
Hasyim, Ali Ibrahim. Ekonomi Makro. Jakarta: Kencana, 2016.
Huda, Nurul, Handi Risza Idris, dan dkk. Ekonomi Makro Islam Pendekatan Teoristis. Jakarta: Kencana Prenada Grup, 2008.
Indahsari, Kurnia, dan Yufita Listiana. Teknik Analisis Ekonomi Regional. 1 ed. Media Sains Indonesia, 2021.
Michael P, Todaro, dan Stephen C. Pembangunan Ekonomi. 11 ed. Jakarta: Penerbit Erlangga, 2009.
Narbuko, Cholid, dan Abu Achmadi. Metodologi Penelitian. Jakarta: Bumi Aksara, 2009.
Nengsih, Titin Agustin, Bella Arisha, dan Yuliana Safitri. Statistik Deskriptif Dengan Program R. 1 ed. PT. Sonpedia Publishing Indonesia, 2022.
Subagyo. Metode Penelitian Dalam Teori dan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta, 2011.
Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta, 2016.
Sukirno, Sadono. Makro Ekonomi Teori Pengantar. 3 ed. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2015.
Suryani, Herdryadi. Metode Riset Kuantitatif. Jakarta: Kencana, 2015.
Tarigan, Robinson. Ekonomi Regional : Teori dan Aplikasi. Jakarta: Bumi Aksara, 2005.
Widodo, Tri. Modul Praktikum Perencanaan Pembangunan. Yogyakaarta: Program Diploma Fakultas Ekonomi UGM, 2006.
Zaini, Ahmad. Pengembangan Sektor Unggulan di Kalimantan Timur. Yogyakaarta: Deepublish, 2019.

JURNAL
Abidin, Zainal. “Meneropong Konsep Pertumbuhan Ekonomi (Telaah Atas Kontribusi Sistem Ekonomi Islam Atas Sistem Ekonomi Konvensional).” Al-Ihkam, Vol. 7, No. 2 (Desember 2012).
Adearman Putra. “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi di Kabupaten Simalungun.” Tesis Program Ekonomi Pembangunan Universitas Sumatera Utara, 2006.
Al Hakim, Ahmad Luqman, Wiwin Priana, dan Mohammad Waheed. “Analisis Potensi Sektor Ekonomi di Wilayah Malang Raya dengan Metode Location Quotient (LQ) dan Shift Share.” Jurnal Randai, Vol. 2, No. 2 (Oktober 2022)
Almizan. “Pembangunan Ekonomi Dalam Perspektif Ekonomi Islam.” Jurnal Kajian Ekonomi Islam, Vol. 1, No. 2 (Desember 2016).
Azmiral, Ali. “Strategi Pengembangan Sub Sektor Unggulan Wilayah Kota Tanjungbalai Sumatera Utara.” Jurnal Ilmu Administrasi (Media Pengembangan dan Praktik Administrasi) Vol.12, no. No.2 (Agustus 2015).
Bakti, Sukma, dan Herlina. “Identifikasi Komoditas Unggulan Perikanan Laut di Kecamatan Tungkal Ilir Kabupaten Tanjung Jabung Barat.” Ekonomi: Journal of Economics and Business, Vol. 4, No. 2 (September 2020).
Erawati, Ni Komang, dan I Nyoman Mahaendra Yasa. “Analisis Pola Pertumbuhan Ekonomi Dan Sektor Potensial Kabupaten Klungkung.” E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, (November 2012.).
Jumiati, Ahmad Syukron Prasaja, dan Efni Efnita, “Analisis Pengukuran Tingkat Kinerja Keuangan APBD Provinsi Jambi Menggunakan Rasio Keuangan Daerah Periode Tahun 2017-2020.” Jurnal Pendidikan dan Konseling, Vol. 4, No.4 (2022).
Kasnelly, Sri, “Potensi Pelabuhan Roro Dalam Meningkatkan Pendapatan Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat,” Al-Mizan: Jurnal Ekonomi Syariah, Vol. 1, No.1 (06 April 2019).
Maghfiroh, Aminatul. “Pola Pertumbuhan Perekonomian melalui Sektor Unggulan Daerah Kabupaten Jombang.” Journal of Economic, Management, Accounting and Technology, Vol. 4, No. 2 (3 Agustus 2021).
Mahdi, Amril, dan Syaifuddin. “Pertumbuhan Dan Tipologi Pertumbuhan Sektor Pertanian Kabupaten Tanjung Jabung Barat.” e-Jurnal Perspektif Ekonomi dan Pembangunan Daerah, Vol. 6, No. 2 (15 Agustus 2017).
Maslowan, Irawaty. “Analisis Sektor Basis Dan Non-basis Ekonomi Kota Tomohon Tahun 2011-2015.” Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, Vol. 17, No. 02 (2017).
Negara, Andi Kurniawan Karta, dan Aning Kesuma Putri. “Analisis Sektor Unggulan Kecamatan Toboali Dengan Metode Shift Share Dan Location Quotient.” Equity: Jurnal Ekonomi, Vol. 8, No. 1 (19 Juni 2020).
Nurfadilah, Galuh Parwati, dan Ahmad Syukron Prasaja. “Analisis Sektor Unggulan Kota Bandar Lampung (Sebuah Pendekatan Sektor Pembentuk PDRB).” Jurnal Pendidikan Tambusai, Vol. 6, No. 2 (2022).
Nuryasman MN. “Menggali dan Mengembangkan Potensi daerah Dalam Perwujudan Otonomi Dearah.” Jurnal Ekonomi/Tahun XIII, No 3 (November 2008).
Pangestu, Ragil, Setiyani, dan Ahmad Syukron Prasaja. “Analisis Pertumbuhan Ekonomi Daerah Kota Banda Aceh.” AKSARA: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, Vol. 8, No. 3 (September 2022).
Pribadi, Yanuar, dan Nurbiyanto. “Pengukuran Daya Saing Kabupaten Lampung Tengah: Metode Location Quotient (LQ) dan Shift Share Analysis.” Jurnal Kalitbangan Vol. 9, No. 3 (Desember 2021).
Putra, Eki, Cristina M, dan Pratiwi Y. “Identifikasi of Leading Sektor and Clustur Anlysis of Regencies in Kalimantan.” Ekonomic Development Anlysis Journal, Vol. 2 (2019).
Rasyid, Abdurrahman. “Analisis Potensi Sektor Potensi Pertanian di Kabupaten Kediri Tahun 2010-2014.” Jurnal Ekonomi Pembangunan Vol.14, No. 02 (Desember 2016).
Rosalina, Desi. “Analisis Pengaruh Produk Domestik Bruto Terhadap Penerimaan Pajak" Skripsi Institut Keuangan Perbankkan Dan Informatika Asia, Program Studi Akuntansi, PERBANAS, Jakarta, 2016.
Septiyani Linda, “Analisis Strategi Pengelolaan Sumberdaya Perikanan Tangkap di Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Kuala Tungkal,” Skripsi, Universitas Jambi, 2022.
Setyawan, Hendrix Yulis, dkk. “Inovasi dan Diseminasi Ilmu Pengetahuan Teknologi Dalam Mendukung tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi Menuju Kawasan Mandiri Palma.” Journal Of Innovaciont And Appled Technology, Vol. 08, No. 2 (2022).
Siska, “Analisis Basis dan Non-Basis Perekonomian di Kabupaten Bone,” Skripsi, Makasar, Jurusan Ilmu Ekonomi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Alauddin Makasar, 2018
Sulistyowati, Ecclisia, Tri Wisudawati, dan Wahyu Adi Saputro. “Analisis Location Quotient dan Shift Share dalam Penentuan Sektor Unggulan Perekonomian Kabupaten Penyangga (Studi Kasus di Kabupaten Sukoharjo dan Karanganyar).” Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Bisnis (MAGISMA), Vol. 10, No. 1 (5 April 2022).
Supriadi, Agus, Muhadan Nuvrianto, dan Ahmad Syukron Prasaja. “Analisis Potensi Sektor Basis dan Non Basis Kabupaten Payakumbuh Tahun 2018-2021.” Al-Ijtima’I: International Journal Of Gevernment and Social Sceance, Vol. 8, No. 1. (Oktober 2022).
Teja, Mohamad. “Pembangunan Untuk Kesejahteraan Masyarakat di Kawasan Pesisir.” Aspirasi, Vol. 6 (1 Juni 2015).
Trianto, Antoni. “Elastisitas Penyerapan Tenaga Kerja di Provinsi Sumatera Selatan.” Jurnal Ekuisisi, Vol. 13, No. 1 (April 2017).
Vikaliana, Resista. “Analisis Identifikasi Sektor Perekonomian Sebagai Sektor Basis Dan Sektor Potensial Di Kota Bogor.” Transparansi Jurnal Ilmiah Ilmu Administrasi, Vol. 9, No. 2 (12 Februari 2018).
Yuuhaa, M Iqbal Wahyu, dan Hendry Cahyono. “Analisis Penentu Sektor Basis Dan Sektor Potensial Di Kabupaten Lamongan.” Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE), Vol. 1, No. 3 (2013).
WEB INTERNET
Rawung, Dede Trinovie. “Metode Penarikan Sampel.” Pusdiklat BPS. Diakses 10 November 2022.
Sulistiyono. “Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi, Upah Minimum dan Tingkat Pendidikan Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Dalam Perspektif Ekonomi Islam.” Wikipedia. Diakses 20 November 2022.
Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat, “Georgrafi,” Tanjabbarkab.go.id, 2022. Di akses pada 19 Mei 2023.
Ifah, “SKK Migas-KKKS PetriChina International Jabung Ltd. Tingkat Sinergi dengan Pemda,” Hallo Jambi News.go.id, 05 Mei 2023. Di akses pada 27 Mei 2023.
Published
2023-08-09
How to Cite
Eni Febriyanti, Hansen Rusliani, & Ahmad Syukron Prasaja. (2023). Analisis Pertumbuhan Ekonomi Sektor Basis Dan Non-Basis Di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2018-2021. Journal of Student Research, 1(5), 14-33. https://doi.org/10.55606/jsr.v1i5.1586