PENGARUH CURRENT RATIO (CR) DAN DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA) PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR ADVERTISING, PRINTING AND MEDIA YANG TERDAFTAR DI BEI

Authors

  • Intania Situmorang Universitas Potensi Utama

DOI:

https://doi.org/10.55606/jubima.v1i1.1102

Keywords:

Current Ratio (CR), Debt To Equity Ratio (DER) dan Return On Asset (ROA)

Abstract

Berjalannya suatu usaha maka perlu adanya kebijakan kebijakan yang mendukung setiap perusahaan  demi memperoleh laba, penting untuk meninjau ulang instansi terkait untuk melihat bagaimana sebuah perusahaan dalam menghasilkan laba yang mana dalam penelitian ini menggunakan Return On Asset yang disingkat dengan ROA. Penelitian ini bertujuan  untuk mengetahui pengaruh Current Ratio (CR) dan Debt To Equity Ratio (DER) Terhadap Return On Asset (ROA) pada perusahaan Sub sektor Advertising, Printing, and Media yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Dalam penelitian ini Peneliti menggunakan Assosiatif Kuantitatif dengan metode Purposive Sampling. Dengan populasi sebanyak 20 perusahaan dan berdasarkan kriteria yang ada sampel berjumlah 10 perusahaan.Berdasarkan dari hasil penelitian menunjukkan bahwa Current Ratio (CR) membuktikan bahwa secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan Terhadap Return On Asset (ROA) dan, Debt To Equity Ratio (DER) membuktikan bahwa secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Return On Asset (ROA). Current Ratio (CR) dan Debt To Equity Ratio (DER) membuktikan bahwa secara simultan berpengaruh dan signifikan terhadap Return On Asset pada perusahaan Advertsing, Printing, and Media yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

 

 

References

Buku:
[1] Bambang Riyanto (2009). Dasar – dasar Pembelanjaan Perusahaan (edisi keempat). Yogyakarta: BPFE.
[2] Fahmi, I. (2017). Analisis Laporan Keuangan (Edisi ke Enam). Bandung: CV Alfabeta.
[3] Hery, S.E., M. S. (2016). Analisis Laporan Keuangan (Pertama). Jakarta: PT Grasindo.
[4] Kasmir. (2012). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
[5] Kuswadi. 2005. Meningkatkan Laba Melalui Pendekatan Akuntansi Keuangan dan Akuntansi Biaya. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Jurnal:
[6] Ardhefani, H., Pakpahan, R., & Djuwarsa, T. (2021). Pengaruh CR dan DER terhadap ROA pada Perusahaan Kosmetik dan Barang Keperluan Rumah Tangga. Indonesian Journal of Economics and Management, 1(2), 341–351.
[7] Arif, M. (2021). Pengaruh Current Ratio, Debt Equity Ratio Dan Total Asset Turnover Terhadap Return on Asset Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis, 21(2), 147–161.
[8] Aris Susetyo. (2017). Analisis Pengaruh Current Ratio, Debt To Equityratio dan total Asset Turnover terhadap return on Asset padaperusahaan Yang Tercatat Di jakarta Islamic Index. jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 6(01).
[9] Batin, B. N., & Ismanto, D. (2020). Pengaruh Current Ratio, Return on Equity Dan Debt To Asset Ratio Terhadap Price Book Value Perusahaan Advertising, Printing Dan Media Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2017. Jurnal Fokus Manajemen Bisnis, 9(2), 131.
[10] Ch, F., & Ulya, Z. (2017). Analisis Faktor yang mempengaruhi Kebijakan Dividen pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal STEI Ekonomi, 26(2), 202–216.
[11] Darmawan, A., & Nurochman, A. D. (2016). Pengaruh Current Ratio Dan Debt To Asset Ratio Terhadap Return On Asset. Jurnal Studia Akuntansi Dan Bisnis, 4(2), 57–66.
[12] Eka Fahma. (2017). Debt to Equity Ratio, Return on asset. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 14–37.
[13] Fianti, F. O., Mayasari, I., & Juniwati, E. H. (2022). Pengaruh CR dan DER Terhadap ROA Pada Perusahaan Makanan & Minuman. Indonesian Journal of Economics and Management, 2(2), 266–276.
[14] Oktaviyanti, A., Mulya, Y., & Azhar, Z. (2016). Pengaruh Current Ratio ( Cr ), Working Capital Turnover ( Wcto ), Debt To Equity Ratio ( Der ) Dan Return on Equity ( Roe ) Terhadap Harga Saham Perusahaan Sub Sektor Advertising , Printing & Media Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia ( Bei ). 1–13.
[15] PA, M., & Marbun, D. (2016). Pengaruh Current Ratio Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Return On Assets. Widyakala Journal, 3, 23.

[16] Pratiwi, A. Y., & Elfahmi, R. (2021). Pengaruh Current Ratio Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Return On Asset Pada PT Ramayana Lestari Sentosa Tbk. Tahun 2008-2019. Jurnal Ilmiah Mahasiswa (JIMAWA), 1(2), 106–116.
[17] Pratiwi, S. M., Miftahuddin, & Amelia, W. R. (2020). Pengaruh Current Ratio (CR), Debt to Equity Ratio (DER), dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham pada PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis (JIMBI), 1(2), 1–10.
[18] Sari, A. K., & Nurhawaeny, E. (2019). Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio, Dan Total Asset Turnover Terhadap Return on Asset Pada Perusahaan Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Idx Lq45. Jurnal Proaksi, 6(1), 21–34.
[19] Satria, R. (2022). Pengaruh Current Ratio (Cr) Dan Debt To Equity Ratio (Der) Terhadap Return on Asset (Roa) Pada Pt Mayora Indah Tbk Periode 2009 scientific journal of reflection: Economic ,5(2), 440–447.
[20] Solihin, D. (2019). Pengaruh Current Ratio Dan Debt To Equity Ratio Terhadap Return On Asset (Roa) Pada Pt Kalbe Farma, Tbk. Kreatif : Jurnal Ilmiah Prodi Manajemen Universitas Pamulang, 7(1), 115.
[21] Tan, M., & Hadi, S. (2020). Pengaruh Cr, Der, Tato, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Farmasi Yang Terdaftar Di Bei. Kurs : Jurnal Akuntansi, Kewirausahaan Dan Bisnis, 5(1), 58–69.

Downloads

Published

2023-02-04

How to Cite

Intania Situmorang. (2023). PENGARUH CURRENT RATIO (CR) DAN DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA) PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR ADVERTISING, PRINTING AND MEDIA YANG TERDAFTAR DI BEI. Jurnal Bintang Manajemen, 1(1), 165–179. https://doi.org/10.55606/jubima.v1i1.1102