Pengaruh Kualitas Layanan Mobile Banking Terhadap Kepuasan Nasabah di PT. Bank Sumut

Authors

  • Rahmadina Riski Annur Universitas Potensi Utama
  • Yahya Tanjung Universitas Potensi Utama

DOI:

https://doi.org/10.55606/jubima.v1i1.1111

Keywords:

Resvonsivenes, Reability, Assurance dan Kepuasan Nasabah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Responsivenes X1), Reability (X2) dan Assurance (X3) terhadap Kepuasan Nasabah PT. Bank Sumut. Metode penelitian ini menggunakan metode kuantitaf dengan teknik pengambilan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan kuesioner. Populasi yang digunakan adalah nasabah pada PT. Bank Sumut, dengan jumlah sampel 90 responden. Pengolahan data menggunakan perangkat lunak SPSS Versi 25, dengan analisis deskriptif, analisis regresi berganda dan pengujian hipotesis serta koefisien determinasi.Berdasarkan hasil pengujian uji t dapat dilihat secara parsial Responsivenes mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Nasabah. Kemudian Berdasarkan hasil pengujian uji t dapat dilihat secara parsial Reability mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Nasabah. Pada pengujian uji t dapat dilihati secara parsial dapat disimpulkan H3 diterima yang berarti secara parsial Assurance mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Nasabah. Secara simultan variabel Responsivenes (X1), Reability (X2) dan Assurance (X3) secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Nasabah PT. Bank Sumut yang beralamat di Jl. KH Dewantara No 99 Sibuhuan, Sumatera Utara.



References

[1] Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Edisi Revisi (2018). Bandung: Alfabeta.
[2] Permana, M. V. (2013). Peningkatan Kepuasan Pelanggan melalui Kualitas Produk dan Kualitas Layanan. JDM (Jurnal Dinamika Manajemen), 4(2).
[3] Zakaria Harahap.Pengaruh pelayanan mobile bangking Terhadap Kepuasan nasabah pada Bank Syariah Mandiri Kota Prabumulih.JurnalEkonomi. Vol, 6. No 1. Agustus, 2020.
[4] Heri Setiawan. Pengaruh Kualitas Layanan, Persepsi Nilai Dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Dan Loyalitas Penggunaan Layanan Mobile Bangking Pada Bank Mandiri, BRI, BNI Dan Bank Permata.Jurnal Ekonomi.Vol. 20,No 3. September 2016.
[5] Heni Sukmawati.Penerimaan Dan Penggunaan Layanan Mobile Bangking Perbankan syariah Pada Ekstensi Technology Acceptance Model.Jurnal Ekonomi.Vol. 7, No 03.Maret 2021.
[6] Nurdi, Idah Musyawarah, Nurfitriai, Abdul jalil. Pengaruh Pelayanan Mobile Bangking Terhadap Kepuasan nasabah Pada Mahasiswa Perbankan Syariah IAIN Palu,Jurnal Ekonomi. Vol.2, No 1.januari 2020.
[7] M Somadi, Havis Arafik, Cirunnisak. Pengaruh Internet Bangking, Mobile Bangking dan ATM Terhadap Kepuasan nasabah Pada KC Palembang Simpang Patal.Jurnal Ekonomi. Vol.1, No 2. November 2021.
[8] M Somadi, Havis Arafik, Cirunnisak. Pengaruh Internet Bangking, Mobile Bangking dan ATM Terhadap Kepuasan nasabah Pada KC Palembang Simpang Patal.Jurnal Ekonomi. Vol.1, No 2. November 2021.
[9] Alex Hernandez, Felix David.Pegaruh Mobile Bangking Terhadap Kepuasan nasbah Bank Dalam Transaksi sehari hari.Jurnal Ekonomi. Vol.1,No2, Februari 2022.
[10] Abdillah Mundir, Lilik nurhayati. Pengaruh Layanan Mobile Bangking Terhadap Kepuasan nasabah Pada BRI Syariah KCP Malang Pandaan Kabupaten Pasuruan. Jurnal Ekonomi. Vol.12, No 2 , Juni 2021.
[11] Debi Triyanti, Reni Fitriana Kaban, Muhammad Ikba. Peranan Layanan Mobile Bangking Dalam Meningkatkan Kepuasan Dan Loyalitas nasabah Bank Syariah Pada Bank Syariah Mandiri Kantor Cabang Tomang.Jurnal Ekonomi. Vol.2, No 1 ,Februai 2021.
[12] Jhon Fernos, Gwen Gietricen.Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan nasabah Mobile Bangking Pada Bank Pembangunan Daerah Provinsi Sumatera Barat.Jurnal Ekonomi. Vol.03, No 02, Juli 2019.
[13] Yahya Tanjung, 2021 Analisis Pengaruh Kepuasan Pergantian Metode Persediaan Barang Dengan Pemakaian Metode ABC Dalam Meningkatkan Kualitas Produk (Studi Kasus UD. Rizky Assila Ulfa) ISSN: 2657-4204.

Downloads

Published

2023-02-07

How to Cite

Rahmadina Riski Annur, & Yahya Tanjung. (2023). Pengaruh Kualitas Layanan Mobile Banking Terhadap Kepuasan Nasabah di PT. Bank Sumut. Jurnal Bintang Manajemen, 1(1), 192–205. https://doi.org/10.55606/jubima.v1i1.1111