PENGARUH KOMUNIKASI, DISIPLIN KERJA, SEMANGAT KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN KOPERASI TANI (KOPTAN) JASA TIRTA SENDANG TULUNGAGUNG

  • Siska Fajar Febriani Universitas Islam Kadiri
Keywords: Komunikasi, Disiplin Kerja, Semangat Kerja, Budaya Organisasi dan Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini memiliki ruang batasan pada aspek manajemen sumber daya manusia untuk mengetahui pengaruh Pengaruh Komunikasi, Disiplin Kerja, Semangat Kerja dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan KOPTAN Jasa Tirta Sendang Tulungagung. Dengan menggunakan sampel sebanyak 70 responden dan mengunakan teknik pengambilan sampel Sampling Jenuh, metode penelitian yang digunakan observasi, wawancara, dokumentasi, kuisioner dan studi pustaka. Serta teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji statistik melalui uji validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, hipotesis uji t dan uji f dengan menggunakan SPSS.

Berdasarkan hasil analisis diperoleh bahwa variabel pengaruh komunikasi, disiplin kerja, semangat kerja dan budaya organisasi berpengaruh secara simultan terhadap kinerja karyawan, dengan nilai Sig.0,000 < 0,05.Secara parsial komunikasi berpegaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, dengan nilai Sig. 0,014 < 0,05. Disiplin kerja berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan, dengan nilai Sig. 0,002 < 0,05. Semangat kerja berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan, dengan nilai Sig.0,005 <  0,05 dan budaya organisasi berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan, dengan nilai Sig0,004 <  0,05. Persamaan regresinya : Y = 14,558 + 0,175X1 + 0,687X2 + 0,262X3 + 0,045X4 dan koefisien determinasinya sebesar 38,0%.

References

As’ad, A (2018). Pengaruh Perencanaan Kerja dan Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Titipan Mas Area V Makasar. Jurnal Ilmu Ekonomi [Online]. Vol.1(1). Hlm. 166-182. Tersedia di : http://jurnal.fe.umi.ac.id/index.php/
Dewi, S.A, Syahputra, E. & Rahayu, I.(2022). Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik Dan Komunikasi terhadap Kinerja Pegawai di UPTD Puskesmas Pesantren I Kediri. Jurnal RIA [Online]. Vol.1(3). Hlm. 15-30. Tersedia di : https://badan penerbit.org/index.php/Akuntansi/article/view/37
Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Semarang : Badan Penerbit Universitas Deponegoro
Handayani, D.R. (2016). Pengaruh Lingkungan dan Semangat Kerja terhadap Kinerja PNS Balitsa Lembang. Jurnal Pariwisata [Online]. Vol.2(1). Hlm. 40-50. Tersedia di : https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jp/article/ view/352/287index.php/jimbi/article/download/460/492
Lailasari, D.N. . (2021). Pengaruh Budaya Organisasi dan Team Work terhadap Kinerja Karyawan. Skripsi. Tidak dipublikasikan. Kediri : Universitas Islam Kadiri
Mardianti, D. & Tatasari, T. (2021). Pengaruh Budaya Organisasi, Motivasi dan Komunikasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Sumber Anugerah Utama. Jurnal Jebma [Online]. Vol.1(2). Hlm. 158-166. Tersedia di : https://jurnal.itscience.org/index.php/jebma/article/download/1019/701PARADOKS/article/view/100/59
Rozyida, F. (2020). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Semangat Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Skripsi. Tidak dipublikasikan. Kediri : Universitas Islam Kadiri
Sani, I.B & Dewi, K.R. (2020). Pengaruh Net Interest Margin (NIM) terhadap Return on Asset (ROA) Pada PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat Dan Banten Tbk periode 2013-2017. Jurnal E-Bis [Online]. Vol.4(1). Hlm. 78-87. Tersedia di : https://jurnal.politeknik-kebumen.ac.id/E-Bis/ article/download/239/122/
Saputra, M.B, Hardiningrum, S.I & Utami, P.N.E.(2022). Pengaruh Motivasi, Kedisiplinan dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Sidorejo Pangan Kediri. Jurnal AMMER [Online]. Vol.2(1). Hlm. 44-49. Tersedia di : https://ejournal.uniska-kediri.ac.id/ index.php/ammer/article/view/2775
Supardi. Laporan Penelitian Populasi dan Sampel. UNISIA [Online]. Vol0(1). Hlm. 100-108. Tersedia di : https://jurnal.uii.ac.id/Unisia/article/download/ 5325/4958
Sugiyono, (2018). Metode Penelitian Bisnis Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif R&D. Bandung : Alfabeta
, (2019). Metode Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Baru Press
, (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kulitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta
Wairooy, A. (2017). Pengaruh Disiplin Kerja dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Pertamina (Persero), Tbk. Pemasaran Region VII Makasar. Jurnal Administrare [Online]. Vol.4(1). Hlm. 16-24. Tersedia di : https://pdfs.semanticscholar.org/2037/0e027ebd2fde4840633d1d602b78c0f75805.pdf
Wibowo (2016). Manajemen Kinerja (Edisi 5). Jakarta : Rajawali Pers
Wijayanti, L. (2020). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Skripsi. Tidak dipublikasikan. Kediri : Universitas Islam Kadiri
Zulkarnain, G.L & Isnaniah (2021). Pengaruh Pelatihan dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan PT. Lintas Aman Andalas Medan. JIMBI [Online]. Vol.2(1). Hlm. 1-8. Tersedia di : http://jurnalmahasiswa.uma.ac.id/
Published
2022-09-30
How to Cite
Siska Fajar Febriani. (2022). PENGARUH KOMUNIKASI, DISIPLIN KERJA, SEMANGAT KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN KOPERASI TANI (KOPTAN) JASA TIRTA SENDANG TULUNGAGUNG. Jurnal Publikasi Sistem Informasi Dan Manajemen Bisnis, 1(3), 153-168. https://doi.org/10.55606/jupsim.v1i3.677